YUAN'S AREA

Area berbahaya milik Yuan, pastikan anda siap sebelum membaca isi blog ini!!!

 
Twitter Yuan
YM!Yuan
GTalk Yuan
LinkedIn Yuan
Lihat profil LinkedIn saya
Bincang Yuan

ShoutMix chat widget
Sudah solatkah anda?
Tips Anti Stres
Tuesday, December 18, 2007
Suka stres nggak?? Apalagi sekarang jamannya banyak tugas,ujian,dan hal-hal aneh lainnya.
Nggak jarang kita jadi cepet stres n kesel. Tapi jangan kuatir, ada beberapa tips anti stres yang bisa dicoba..

1. Bangun pagi dengan perasaan nggak enak, jangan dibawa kesel terus.
Buka tirai jendela kamar Anda. Lebih banyak pancaran sinar matahari menerpa tubuh Anda akan semakin membangkitkan mood. Sering-sering berada di luar rumah juga ada baiknya tapi jangan berjemur di siang bolong. Coba tidur siang dengan keadaan tirai terbuka itu juga akan lebih baik.
2. Perbanyak konsumsi makanan yang mengandung karbohidrat. Karena karbohidrat adalah penyedia energi yang bagus untuk tubuh dan otak. Perasaan cepat lelah dan mudah marah bisa juga hadir karena kekurangan karbohidrat.
3. Coba relaks dengan mendengarkan musik. Jenis musik apapun bisa merangsang rasa bahagia dari dalam otak. Biasanya jantung akan berdetak sesuai irama lagu dan membuatmu bersemangat.
4. Olahraga! Berolahraga dipercaya bisa membuat suasana hatimu lebih nyaman.
Horman endorfin dan serotonin pembangkit mood akan bekerja saat Anda sedang berolahraga. Lakukan olah raga ringan selama beberapa menit saja bisa membuat Anda lebih baik dan berpikir jernih.
5. Walaupun dilakukan dengan terpaksa, ketawa bisa membuat kita merasa lebih baik. Pasalnya gerakan tertawa memicu otak untuk memproduksi hormon endorfin. Perbanyak ketawa tapi jangan cengar-cengir sendirian nggak jelas ya...ntar disangka yang nggak - nggak lho!

Didapat dari sumber

Labels:

posted by Yuan Hanif @ 12:17 PM  
2 Comments:
Post a Comment
<< Home
 
About Me

Name: Yuan Hanif
Home: Tangerang, Banten, Indonesia
About Me: Terserah deh apa yang kamu pikirkan!!! Tapi yang baik2 aja ya.. =========================== Yuan,seorang lulusan Fasilkom UI angkatan 2006. Suka hal2 baru,terutama teknologi informasi.
See my complete profile
Previous Post
Arsip Yuan
Kategori
Teman Yuan
© 2005 YUAN'S AREA
online